Kembali ke potensi lokal: Menyoal sumber pangan eksotik Papua


Oleh:  Freddy Pattiselanno Lektor Kepala pada Mata Kuliah Budidaya Aneka Ternak dan Satwa di Jurusan Produksi Ternak Fakultas Peternakan Perikanan & Ilmu Kelautan (FPPK) Universitas Negeri Papua (UNIPA) Manokwari Pernyataan “act locally think globally” memberikan kesan yang sangat berarti bagi saya karena dalam pemahaman saya, tidak selamanya sesuatu yang bersifat lokal kurang begitu berarti.  Padahal … Continue reading Kembali ke potensi lokal: Menyoal sumber pangan eksotik Papua

Antara Pembangunan, Ke(Hati) dan Isu Separatisme


Freddy Pattiselanno (Penerima Netherlands Fellowship Program Course on Participatory Planning, Monitoring and Evaluation (PPM&E) - Learning for Impact di Wageningen International) Tanah Papua (Provinsi Papua dan Papua Barat) memiliki luas daratan sekitar 404.660 km2 atau sekitar 42 juta hektar dengan kurang lebih 80% wilayahnya merupakan hutan.  Kondisi ini merupakan cerminan luasan areal yang mengandung kekayaan … Continue reading Antara Pembangunan, Ke(Hati) dan Isu Separatisme